Cara Termudah Beli Token Listrik Online

Beli token listrik online – listrik adalah kebutuhan dasar manusia di abad milenium seperti ini. Tanpa adanya listrik, pekerjaan dan aktivitas kita pun akan terganggu. Oleh karenanya, kita membutuhkan listrik untuk beragam kegiatan.

Penggunaan listrik sendiri dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya adalah dengan menggunakan token.

Berbeda dengan pasca bayar. Penggunaan listrik dengan token/pulsa ini sedikit repot. Sebab, untuk menggunakannya, Anda perlu mengisi pulsanya terlebih dahulu. Sedangkan jika habis, pulsa pun perlu diisi agar listrik kembali menyala.

Cara Termudah Beli Token Listrik Online

Kendati bisa dibeli dimana pun, kadang kala pembelian pulsa atau token listrik ini merepotkan. Sebab perlu keluar ruangan dan sebagainya. Oleh karenanya, cara beli token  listrik online pun dicetuskan.
Dengan hanya klik sana klik sini. Masuk sana masuk sini. Anda sudah bisa membeli token listrik tanpa perlu keluar rumah.

Bukan Cuma itu. Metode dan cara pembelian token via online pun terbilang banyak. Anda bisa menggunakan lebih dari 10 cara untuk bisa mengisi pulsa listrik Anda yang mati. Dan tentu saja. Dengan lebih dari 10 cara, Anda pun bebas pilih, mana cara yang paling murah dan mudah untuk digunakan, serta mana cara yang mahal dan sulit untuk ditinggalkan.

Nah, dari kebanyakan cara yang ada, hanya beberapa saja yang terbilang mudah dan murah untuk dilakukan. cara terbuat adalah cara beli token listrik online dengan bebasbayar.com.

Berbeda dengan cara lain, bebasbayar.com memberikan penggunanya beragam kemudahan dan kelebihan. Di samping biaya adminnya yang murah, proses pembayaran juga terbilang mudah dan bisa dilakukan oleh semua kalangan.

Tidak percaya? Nah, berikut adalah tahapan cara yang musti Anda lakukan saat bayar token listrik menggunakan bebasbayar.com.

Cara Beli Token Listrik Online dengan Bebasbayar.com
1. Jika Anda belum terdaftar sebagai mitra, daftar diri Anda terlebih dahulu. Baru melakukan proses pembayaran
Tidak perlu risau dengan biaya pendaftaran. Di sini Anda tidak akan dipaksa membayar sejumlah uang untuk biaya pendaftara. Sebab, untuk mendaftar ke sini, Anda tidak akan dikenakan biaya sepeser pun, alias gratis.

2. Setelah mendaftarkan, lanjutkan dengan masuk dan log in ke dashboard bebasbayar.com
Untuk melakukan transaksi, pastikan dulu Anda telah mengisi saldo untuk melakukan beragam transaksi pembayaran. Jika sudah, Anda bisa log in ke dashboard bebasbayar.com dengan mengisi PIN dan ID Pelanggan yang sudah didapatkan saat mendaftar.

3. Setelah masuk ke dashboard, klik menu listrik
Untuk beli token listrik online, Anda cukup klik ikon listrik di sub menu. Setelah itu Anda akan dibawa ke halaman berikutnya.

4. Jika beralih ke halaman baru, klik PRABAYAR dan isi nominal token yang akan Anda beli
Untuk melanjutkan cara ini, klik PRABAYAR. Kemudian isikan nominal token yang akan Anda beli. Setelah itu klik PERIKSA dan BAYAR sesudahnya.

Nah, itulah cara terbaik beli token listrik online. Di samping mudah, cara di atas juga terbilang praktis dan bisa dilakukan di semua tempat. Bukan Cuma itu. Biaya adminnya pun cukup terjangkau, jadi cocok untuk Anda yang berkantong tipis.

0 komentar:

Posting Komentar